Submissions

Login or Register to make a submission.

Submission Preparation Checklist

As part of the submission process, authors are required to check off their submission's compliance with all of the following items, and submissions may be returned to authors that do not adhere to these guidelines.
  • The submission has not been previously published, nor is it before another journal for consideration (or an explanation has been provided in Comments to the Editor).
  • The submission file is in OpenOffice, Microsoft Word, or RTF document file format.
  • Where available, URLs for the references have been provided.
  • The text is single-spaced; uses a 12-point font; employs italics, rather than underlining (except with URL addresses); and all illustrations, figures, and tables are placed within the text at the appropriate points, rather than at the end.
  • The text adheres to the stylistic and bibliographic requirements outlined in the Author Guidelines.

Author Guidelines

Author Guideline

A. Tata Cara Penulisan

  1. Artikel yang ditulis untuk Jurnal Reaktip adalah artikel yang merupakan hasil penelitian dalam bidang Teknik Sipil. Penulisan menggunakan huruf Times New Roman abstrak ukuran 11 dalam model italic (miring) sedangkan selain abstrak ditulis dengan font 11 tegak. Artikel ditulis dengan spasi 1, rata kanan, ukuran kertas A4 dengan maksimum halaman 12. Ukuran margin (atas 3,5 cm; kiri 3 cm; kanan 2,5 cm; bawah 2,5 cm). Artikel yang siap submit dapat diupload melalui tombol submission.
  2. Nama penulis tanpa disertai gelar diletakkan di bawah judul artikel. Instansi penulis diletkkan di bawah nama penulis dengan mengkuti indeks. Kemudian di bawah intansi diikuti dengan email penulis masing-masing.
  3. Judul tidak lebih dari 20 kata dengan huruf Times New Roman font 18, cetak tebal dan format teks tengah.
  4. Sistematika penulisan adalah judul, penulis, instansi penulis, email masing-masing penulis, abstrak (tidak melebihi 200 kata), pendahuluan, bahan dan metode, hasil dan pembahasan, kesimpulan dan saran, ucapan terima kasih, dan referensi.
  5. Referensi sebaiknya maksimal 10 tahun. Referensi sebaiknya diambil dari jurnal penelitian dan sumber lain yang dapat diuji kebenarannya secara ilmiah (bukan dari blog, Wikipedia dsb).
  6. Referensi menggunakan aturan Mendeley dengan style Institute Electrical dan Electronics Engineers (IEEE).

B. Struktur Penulisan

  1. Judul : menggambarkan keseluruhan isi artikel tanpa mendiskusikan lokasi penelitian dan tanpa mengandung singkatan yang tidak biasa maksimum 20 kata.
  2. Abstrak : ditulis dalam satu paragraf dengan tidak melebihi dari 200 kata. Abstrak berisi pernyataan umum mengenai pentingnya topik, kesenjangan literature atau perbedaan teori dan praktik, tujuan studi, metode, temuan utama dan diskusi, dan kesimpulan.
  3. Pendahuluan : berisi latar belakang masalah, ruang lingkup, dan tujuan penelitian dengan font 11 spasi tunggal. Setiap paragraph ditulis menonjol sepanjang 6 mm dari tepi baris kiri. Jika ditulis dalam beberapa sub-bab menggunakan penomoran dan untuk sub bab anak menggunakan huruf. Penyebutan referensi mengggunakan sistem bilangan[1], [1-4], [1, 4-6] atau[1-3, 7-10].
  4. Bahan dan Metode : berisi waktu dan tempat penelitian. Bagian ini menguraikan semua bahan dan metode yang menggunakan bahan kimia untuk analisis, perlakuan, dan desain eksperimental secara singkat dan jelas. Tujuan pekerjaan dan latar belakang yang sesuai diuraikan dengan bagian teori diperluas tanpa mengulang apa yang telah dijelaskan dlam bagian pendahuluan. Bagian perhitungan merupakan perkembangan praktis dari dasar teori.
  5. Hasil dan Pembahasan : Merupakan bagian yang menguraikan hasil utama dari penelitian hingga hasil pendukung dilengkapi dengan diskusi. Penulisan satuan ukur mengikuti sistem internasional yang berlaku.
  6. Simpulan dan Saran : Merupakan bagian kesimpulan singkat yang berdiri sendiri atau membentuk sub bagian dari diskusi (hasil dari bagian diskusi). Saran ditempatkan sesudah kesimpulan yang berisi tentang rekomendasi yang telah dilakukan atau berisi masukan yang dapat digunakan untuk penelitian selanjutnya.
  7. Ucapan Terima Kasih : Bagian akhir artikel sebelum referensi.ucapan ini disampaikan kepada orang-orang yang memberikan bantuan selama penelitian (baik dalam bahasa, mengoreksi artikel dan sebagainya).
  8. Referensi : artikel memuat setidaknya20 makalah penelitian utama, 80% artikel jurnal dan sebaiknya tidak diterbitkan lebih dari 10 tahun. Data yang tidak dipublikasikan serta catatan pribadi tidak boleh dimasukkan dalam kutipan literatur. Artikel “in Press” yang telah diterima untuk publikasi dapat dikutip sebagai referensi dengan menunjukkan tanggal penerbitan (jika tersedia). Penulisan referensi ditulis menggunakan sistematika Mendeley dengan style penulisan Institute for Electrical and Electronics Engineers (IEEE).

           (https://ieee-dataport.org/sites/default/files/analysis/27/IEEE%20Citation%20Guidelines. pdf).

           Contoh

           Referensi Publikasi Jurnal:

           [1]         R. Haribowo, T. Prayogo, N. Shaleha, dan K. Hafni, “Kinerja sistem pengolahan       air limbah domestik

                         perkotaan multi-lapisan-lapisan (MSL),” Civ.  Mengepung. Sci., vol. 003, tidak. 01, hlm. 037– 050, Apr. 2020.

           Referensi ke Buku:

           [2]         FS García, Air Limbah - Evaluasi dan Manajemen. 2012.

           [3]         FS García, “Air Limbah - Pengolahan dan Pemanfaatan Kembali,” Air Limbah - Pengolahan. Reutil., 2012.

           Referensi dalam Prosiding:

           [4]         J. Beebe, “Total sistem pelacakan beban harian maksimum,” NCASI Proc., vol. 0385, no. Desember,

                        hlm. 181–185, 2000.

 

Privacy Statement

The names and email addresses entered in this journal site will be used exclusively for the stated purposes of this journal and will not be made available for any other purpose or to any other party.