
Tentang Jurnal Ini
Shakhsiyah Burhaniyah: Jurnal Penelitian Hukum Islam adalah jurnal ilmiah berkala dengan p-ISSN 2477-8664 dan akan segera didaftarkan e-ISSN. Jurnal ini diterbitkan oleh Program Pascasarjana Universitas Hasyim Asy'ari Tebuireng Jombang. Shakhsiyah Burhaniyah: Jurnal Penelitian Hukum Islam berisi tulisan hasil review pemikiran ataupun hasil penelitian hukum Islam. Tim Eksekutif Shakhsiyah Burhaniyah: Jurnal Penelitian Hukum Islam mengundang para ilmuwan, profesional dan para peneliti disiplin ilmu hukum untuk mempublikasikan pemikiran dan hasil penelitian anda setelah mekanisme seleksi manuskrip, review, oleh para reviewer serta proses editing. Shakhsiyah Burhaniyah: Jurnal Penelitian Hukum Islam diterbitkan dua kali setahun, januari dan Juli. jurnal ini telah terindeks dalam institusi nasional bereputasi.
Shakhsiyah Burhaniyah: Jurnal Penelitian Hukum Islam, Program Pascasarjana Universitas Hasyim Asy'ari Tebuireng Jombang
Terbitan Terkini

Shakhsiyah Burhaniyah: Jurnal Penelitian Hukum Islam Volume 9 No. 2, Juli 2024
(E) ISSN 2798-4451 (P) ISSN 2477-8664 DOI: https://doi.org/10.33752/sbjphi.v9i2
Terbitan kali ini menyajikan lima artikel. Pertama, artikel berjudul HUKUM KEPEMILIKAN BARANG TAMBANG PERSPEKTIF FIQH MUAMALAH, kedua berjudul TINJAUAN SADD AL-DZARĪ’AH TERHADAP PENETAPAN PERMOHONAN DISPENSASI KAWIN DI PENGADILANA AGAMA KEDIRI. Artikel ke tiga berjudul PENGANGKATAN ANAK DAN AKIBAT HUKUMNYA DI PENGADILAN AGAMA JOMBANG, keempat berjudul BATASAN USIA KANDUNGAN ANAK SAH TERHADAP WALI NASAB dan artikel ke lima berjudul ANALISIS YURIDIS PERKARA PERCERAIAN NIKAH SIRI.Articles
Shakhsiyah Burhaniyah Jurnal Penelitian Hukum Islam is a periodical saintific journal with p-ISSN: 2477-8664 and e-ISSN 2798-4451. It's published by LPPM of universitas Hasyim As'ari Tebuireng Jombang.
Shakhsiyah Burhaniyah Jurnal Penelitian Hukum Islam contains the text of a review of the thought or research result of Islamic law. The excecutive team of Shakhsiyah Burhaniyah Jurnal Penelitian Hukum Islam invite scientists, scholars, professionals, and researchers in Islamic legal disciplines to publish your thoughts and research after the selection mechanism of manuscripts, review of reviewer, and the process of editing.
Shakhsiyah Burhaniyah Jurnal Penelitian Hukum Islam is published twice a year, januari and juli. This journal has been indexed in a reputable national indexing instiution
Focus and Scope
Shakhsiyah Burhaniyah Jurnal Penelitian Hukum Islam welcome papers from academicians on theories, philosophy, conceptual paradigms, academic research, as well as religion practices. In particular, papers which consider the following general topics are invited.
- Marriage
- Inheritance
- Testament (washiah)
- Divorce
- Property in marriage
- Childcare
- Women and children rights
- The rights and obligations of family
- Endowments (wakaf)
- Marriage and Gender
- Fiqh and Usul Fiqh
- Indonesia and Islamic Law
- Islamic Law and Pesantren Tradition
Shakhsiyah Burhaniyah: Jurnal Penelitian Hukum Islam, LPPM Universitas Hasyim Asy'ari Tebuireng Jombang