Optimalisasi Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk Mendukung Koperasi dan UMKM Berbasis Potensi Lokal Kabupaten Seluma Bengkulu

Authors

  • Ratih Komala Dewi Institut Agama Islam Negeri Curup

DOI:

https://doi.org/10.33752/dinamis.v4i2.8450

Keywords:

Manajemen Sumber Daya Manusia, Koperasi, UMKM, Potensi Lokal, Pengabdian Masyarakat.

Abstract

Pengabdian masyarakat ini bertujuan mengoptimalkan manajemen sumber daya manusia (SDM) untuk mendukung koperasi dan UMKM berbasis potensi lokal di Kabupaten Seluma, Bengkulu. Dengan pendekatan partisipatif, kegiatan ini meliputi pelatihan manajemen SDM, peningkatan keterampilan operasional bisnis, serta pendampingan dan dukungan langsung kepada pelaku usaha. Evaluasi menunjukkan peningkatan pemahaman dan keterampilan peserta dalam pengelolaan usaha, dengan 80% peserta merasa lebih percaya diri setelah pelatihan. Hasil program ini menciptakan koperasi dan UMKM yang lebih profesional dan berdaya saing, mendukung pertumbuhan ekonomi lokal. Implikasi dari pengabdian ini adalah pentingnya penguatan kapasitas SDM dan inovasi berbasis potensi lokal untuk keberlanjutan usaha di daerah pedesaan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abdussamad, J., Sopingi, I., Setiawan, B., & Sibua, N. (2024). Metode Penelitian: Kuantitatif, Kualitatif, dan Mixed Methode. PT Media Penerbit Indonesia.

Akter, K., Ali, M., & Chang, A. (2020). Work–life programmes and organisational outcomes: the role of the human resource system. Personnel Review, 49(2), 516–536. https://doi.org/10.1108/PR-10-2018-0408

Ali, M. H., Santoso, R. P., & Sopingi, I. (2024). Peningkatan Keterampilan Wirausaha Siswa Kelas XI SMK Plus Khoiriyah Hasyim Tebuireng. Jurnal Dinamis: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(1), 20–27. https://doi.org/10.33752/dinamis.v4i1.6287

Azharudin, D., & Sopingi, I. (2024). Upaya Pengembangan Kemandirian Ekonomi Pesantren (Studi Kasus di Pondok Tahfidz Qur’an Al-Hasanah Bandung). Jurnal Ilmiah Nusantara, 1(5), 263–270. https://doi.org/10.61722/jinu.v1i5.2543

Badriyah, N., Wahyudi, S. T., Prastiwi, A., Nur, M., Sari, K., Nabella, R. S., & Radeetha, R. (2023). Economic Empowerment Through the Development of Food and Beverage Micro Enterprises. Journal of Community Service and Empowerment, 4(2), 308–318. https://doi.org/10.22219/jcse.v4i2.26221

Dewantara, A., Pratama, A. H. S., Pratama, A., & Metyopandi, V. (2024). Strengthening Community Businesses Through Creative Digital Promotion and Education. TGO Journal of Community Development, 2(1), 16–22. https://doi.org/10.56070/jcd.2024.003

Gunawan, C. I., Solikhah, S. Q., & Yulita, Y. (2021). Model Pengembangan Manajemen Sumber Daya Manusia UMKM Sektor Makanan Dan Minuman Di Era Covid-19. Jurnal Akuntansi Ekonomi Dan Manajemen Bisnis, 9(2), 200–207. https://doi.org/10.30871/jaemb.v9i2.3639

Harnilawati, Insiyanda, D. R., Sopingi, I., Indriasari, E., Nubatonis, O. E., Schouten, F. S., Suryandari, M., Udil, P. A., Veronica, & Wangge, M. (2024). Metodologi Penelitian. Cendekia Publisher.

Ikhsanudin, W., Sopingi, I., & Kusuma, K. C. Y. (2024). Pengaruh Digital Marketing dan Religiusitas Nasabah Terhadap Minat Penggunaan Produk Pembiayaan di Bank Syariah. Nahdatul Iqtishadiyah: Jurnal Perbankan Syariah, 4(1), 13–22.

Limbong, T. (2021). Faktor Pendukung Dan Penghambat Peran Pendampingan Suami Terhadap Isteri Pada Masa Kehamilan Dan Persalinan. Jurnal Ilmiah Kesehatan Sandi Husada, 10(2), 475–483. https://doi.org/10.35816/jiskh.v10i2.635

Lubis, S. F., Sukwika, T., & Mulyawati, I. (2022). Evaluasi Penerapan Sistem Manajemen Mutu (ISO 9001:2015) Pada PT. China Comservice Indonesia. Journal of Applied Management Research, 2(1), 30–43. https://doi.org/10.36441/jamr.v2i1.812

Mahmud, M. D. bin, Ridwan, M., Hajar, H., Rahayu, R., Sudirman, M. S., & Musir, M. (2024). Penguatan Literasi Keuangan UMKM Melalui Pelatihan Pencatatan Keuangan Bisnis Berbasis Aplikasi. Jurnal PKM (Pengabdian Kepada Masyarakat), 7(2), 172. https://doi.org/10.30998/jurnalpkm.v7i2.17167

Mualim, W., Pratama, B., Juwita, T. R., Nuh, M., & Fazira, I. (2024). “Pemberdayaan Transformasi Umkm: Analisis Sumber Daya Manusia Dalam Kelompok P2wkss, Kecamatan Kebon Pedas, Sukabumi.” Blantika Multidisciplinary Journal, 2(3), 299–305. https://doi.org/10.57096/blantika.v2i3.106

Muhammad. (2021). Pelatihan Manajemen SDM Dalam Meningkatkan Kualitas Sumber Daya Manusia (SDM) Karyawan di Universitas Malahayati Bandar Lampung. Community Development Journal Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(2), 343–349. https://doi.org/10.31004/cdj.v2i2.1769

Putri, E. Y., Putri, A., Rahma, A. R., & Maolani, F. M. (2022). Penerapan Praktek Manajemen Sumber Daya Manusia Dan Hubungannya Dengan Kinerja Karyawan. Jurnal Ekobis Ekonomi Bisnis & Manajemen, 12(2), 343–356. https://doi.org/10.37932/j.e.v12i2.618

Putro, S. E. (2024). Strategi SDM Untuk Meningkatkan Kinerja Karyawan Di Era Digital. Management Studies and Business Journal (PRODUCTIVITY), 1(3), 402–420. https://doi.org/10.62207/fh29cd57

Rahman, M., Hack‐Polay, D., Shafique, S., & Igwe, P. A. (2021). Dynamic Capability of the Firm: Analysis of the Impact of Internationalisation on SME Performance in an Emerging Economy. International Journal of Emerging Markets, 18(9), 2383–2401. https://doi.org/10.1108/ijoem-02-2021-0236

Setyowati, E., Mustofa, A. H., Yuliawan, D., Astuti, E. N., & Mahasti, H. S. G. D. (2023). Optimalisasi Usaha Mikro Kecil Dan Menengah (UMKM) Melalui Pelatihan Dasar Manajemen Di Desa Duri Kecamatan Slahung Kabupaten Ponorogo. Sewagati, 8(1), 1173–1181. https://doi.org/10.12962/j26139960.v8i1.806

Sirait, A. R., & Cece. (2023). Analysis of the Role of Savings and Loans Cooperatives an Effort to MSMEs Case Study on Ksp. Credit Union Harapan Kita. Jurnal Sains Dan Teknologi Industri, 21(1), 1. https://doi.org/10.24014/sitekin.v20i2.22928

Sono, M. G., & Limpo, L. (2024). Strategi Pengelolaan SDM Untuk Meningkatkan Kinerja UMKM di Denpasar. Jurnal Ekonomi Dan Kewirausahaan West Science, 2(02), 190–198. https://doi.org/10.58812/jekws.v2i02.1099

Sono, M. G., Sudarmanto, E., Palupiningtyas, D., & Sugianto, E. (2023). The Effect of Sharia Financing Availability on Economic Growth of MSMEs in Sukabumi. West Science Interdisciplinary Studies, 1(11), 1156–1164. https://doi.org/10.58812/wsis.v1i11.385

Sugiarto, A., Lubis, R. P., Sinaga, K., & Harefa, T. (2023). Edukasi Smart Bisnis UMKM Pengrajin Olahan Limbah Rumah Tangga Untuk Pengeambangan Wilayah Masyarakat Kelambir Lima. Jurnal Abdimas Maduma, 2(2), 49–58. https://doi.org/10.52622/jam.v2i2.190

Downloads

Published

2024-12-22

How to Cite

Dewi, R. K. (2024). Optimalisasi Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk Mendukung Koperasi dan UMKM Berbasis Potensi Lokal Kabupaten Seluma Bengkulu. Dinamis: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(2), 153–162. https://doi.org/10.33752/dinamis.v4i2.8450