Pengaruh NPM, ROA, ROE Terhadap Ketahanan Keuangan Dalam Masa Krisis Ekonomi Pada PT. Garuda Indonesia
DOI:
https://doi.org/10.33752/bisei.v9i2.6584Keywords:
NPM, ROA, ROE, Ketahanan Keuangan, Krisis EkonomiAbstract
Tujuan penelitian ini adalah membahas dan menyelidiki bagaimana ketahanan keuangan PT Garuda Indonesia dipengaruhi oleh Net Profit Margin, Return on Equity, dan Return on Assets selama masa krisis ekonomi. Laporan keuangan PT Garuda Indonesia tahun 2018 -2023 dijadikan sebagai sampel penelitian ini. Digunakan metode regresi linier berganda untuk pengujian hipotesis. Uji ini dilaksanakan secara parsial dan simultan. Berdasarkan temuan penelitian, ketahanan keuangan PT Garuda Indonesia dipengaruhi secara signifikan oleh ROA dan ROE, sedangkan NPM tidak berpengaruh signifikan terhadap ketahanan keuangan
Downloads
References
Komang, N., Aristiani, P., Sukadana, W., & Widnyana, W. (2021). OTOMOTIF YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA. 2(2).
Miatul, L., & Amaliyah, A. R. (2022). The Effect of Debt To Equity Ratio (DER) and Debt To Asset Ratio (DAR) on Return on Equity (ROE) in LQ45 Index Companies on the Indonesia Stock Exchange. JOURNAL ISLAMIC BUSINESS AND ENTREPRENEURSHIP, 1(2), 80–86. https://doi.org/10.33379/jibe.v1i2.1779
Nihayah, A., Rifqi, L. H., Vanni, K. M., & Imron, A. (2022). Analisis Ketahanan Keuangan Pelaku Usaha Mikro Kecil Diukur Dari Implementasi Literasi Keuangan Pada Masa Pandemi Covid 19. Jurnal E-Bis, 6(2), 438–455. https://doi.org/10.37339/e-bis.v6i2.912
Purnama, I., Sari, I., Program, S., Akuntansi, S., La, T., & Mashiro, R. (2022). Pengaruh Net Profit Margin, Return on Asset dan Return on Equity. 73–90. www.idx.co.id
Zubaidah, T., Heleyneliya Putri, F., & Pangastuti, N. (2021). KRISIS EKONOMI BANGSA INDONESIA DIMASA PANDEMI COVID-19. In Jurnal Syntax Fusion (Vol. 1, Issue 2).
Alifiah, M. N. (2014). Prediction of Financial Distress Companies in the Trading and Services Sector in Malaysia Using Macroeconomic Variables. Procedia - Social and Behavioral Sciences, 129, 90–98. https://doi.org/10.1016/j.sbspro.2014.03.652
Eugene F. Brigham, & Michael C. Ehrhardt. (2016). Financial Management: Theory & Practice (15th ed.). Cengage Learning.
Sari, W. N., Fitriani, D., Wulandari, I. W., & Randin, M. Y. R. (2023). Vol.3,+No.3+Agustus+2023+Hal+259-274 (2). STRATEGI FINANCIAL RESILIENCE TERHADAP ANCAMAN RESESI EKONOMI PADA UMKM DI KEC. MENGANTI, 3(2962–4797).
Stephen A. Ross, Randolph Westerfield, & Jeffrey F. Jaffe. (2005). Corporate Finance (7th ed.). McGraw-Hill/Irwin.
Sugiyono. (2022). Metode penelitian kuantitatif (3rd ed.). Alfabeta.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Marcelia Adriana Batuwael, Bunga Soraya, Mochamad Nuruddin Rasyid, Maria Yovita R. Pandin

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Ini adalah sebuah jurnal akses terbuka, yang berarti bahwa semua konten yang tersedia secara bebas tanpa biaya kepada pengguna atau / nya lembaganya. Pengguna yang diizinkan untuk membaca, download, menyalin, mendistribusikan, cetak, mencari, atau link ke teks lengkap dari artikel, atau menggunakannya untuk tujuan yang sah lainnya, tanpa meminta izin terlebih dahulu dari penerbit atau penulis.
This is an open access journal, which means that all content is freely available without charge to the user or his/her institution. Users are allowed to read, download, copy, distribute, print, search, or link to the full texts of the articles, or use them for any other lawful purpose, without asking prior permission from the publisher or the author.