Pengaruh Motivasi dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT. Bokormas Mojokerto Bagian Produksi

Authors

  • Thoriq Nur Fanany Universitas Hasyim Asy'ari

DOI:

https://doi.org/10.33752/bima.v1i2.5359

Keywords:

Motivasi, Disiplin Kerja, Kinerja Karyawan

Abstract

PT. Bokormas Mojokerto merupakan perusahaan manufaktur bergerak di bidang industri rokok kretek dan filter salah satu yang ada di Indonesia. Dan ditemukan permasalahan yang ada pada kondisi kinerja di perusahaan tersebut. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh Motivasi dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Bokormas Mojokerto bagian Produksi.. Dan ditemukan permasalah mengenai kinerja karyawan di perusahaan tersebut. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh Motivasi dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Bokormas Mojokerto bagian Produksi. Populasi penelitian sebanyak 132 karyawan dan ditetapkan sampel sebanyak 75 karyawan dengan menggunakan teknik probability sampling khususnya simple random sampling. Hasil analisis menunjukkan bahwa secara parsial Motivasi memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan dengan thitung sebesar 4,326. Disiplin kerja secara parsial terdapat pengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan dengan thitung sebesar 3,982 > ttabel 1,66. Secara simultan Motivasi dan Disiplin Kerja ada pengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan dengan Fhitung sebesar 60,269 > nilai Ftabel 3,12 dengan tingkat signifikansi 0,000. Diantara kedua variabel, Motivasi memiliki pengaruh yang lebih besar terhadap kinerja karyawan PT. Bokormas Mojokerto bagian produksi.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Akbar, Alfian Amidhan. 2015. Pengaruh Kompensasi, Motivasi, Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan CV. Cemara Production Surabaya. Jurnal Ilmu dan Riset Manajemen. Vol. 4 (10): hal. 1-18

Arikunto, Suharsimi. 2013. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta:Rineka Cipta.

Erdiansyah. 2016. Pengaruh Disiplin Kerja dan Motivasi Kerja terhadap Kinerja Pegawai Pada Patakaran Palembang. Journal Ecoment Global. Vol. 1 (1): hal.93-108.

Ghozali, Imam. 2016. Aplikasi Analisis Multivariete dengan Program IBM SPSS 23 . Semarang:Undip

Hasibuan, S.P. Malayu. 2016. Manajemen Sumber Daya Manusia. Cetakan ke sembilan belas. Jakarta : PT Bumi Aksara.

Kumaladewi, Ratih dkk. 2017. Pengaruh Motivasi dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Pegawai di Kantor Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Tengah. Jurnal Promotif. Vol. 7 (1): hal. 52-62.

Mahendra, I Gusti Ngurah Truly dkk. 2014. Pengaruh Kepemimpinan terhadap Disiplin Kerja, Motivasi Kerja, Dan Kinerja Perawat Pelaksana di Ruang Inap RSJ Menur Surabaya. Jurnal Ilmu Ekonomi & Manajemen. Vol. 1 (1): hal. 22-42.

Mangkunegara, Anwar Prabu. 2017. Evaluasi Kinerja SDM. Bandung : PT. Refika Aditama.

Murti, Harry dkk. 2013. Pengaruh Motivasi terhadap Kinerja Pegawai dengan Variabel Pemediasi Kepuasan Kerja pada PDAM Kota Madiun. Jurnal Riset Manajemen & Akutansi. Vol 1 (1): hal. 10-17

Parerung, Arfindy dkk. 2014. Disiplin,Kompensasi dan Pengembangan Karir Pengaruhnya terhadap Kinerja Pegawai Pada Badan Lingkungan Hidup Provinsi Sulawesi Utara. Jurnal EMBA. Vol. 2 (4):hal.688-696.

Priansa, Donni Juni. 2014. Perencanaan & Pengembangan SDM. Bandung : ALFABETA.

Sariah, Azar. 2017. Pengaruh Disiplin Kerja terhadap Prestasi Kerja Karyawan Pabrik Kelapa Sawit PT.Multimas Nabati Asahan. Skripsi. Medan: PPs Universitas Islam NegerI Sumatra Utara Medan.

Sugiyono. 2014. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung : ALFABETA.

Suryani & Hendriyadi. 2016. Metode Riset Kuantitatif Teori Dan Aplikasi Pada Penelitian Bidang Manajemen & Ekonomi Islam. Cetakan II. Jakarta : KENCANA.

Sutrisno, Edy. 2016. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta : PRENADAMEDIA GROUP.

Timbuleng, Stella dkk. 2015. Etos Kerja, Disiplin Kerja, dan Komitmen Organisasi Pengaruhnya Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. HASJRAT Abadi Cabang Manado. Jurnal EMBA. Vol. 3 (2): hal.1051-1060.

Downloads

Published

2019-02-06

How to Cite

Fanany, T. N. (2019). Pengaruh Motivasi dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT. Bokormas Mojokerto Bagian Produksi. BIMA : Journal of Business and Innovation Management, 1(2), 154–163. https://doi.org/10.33752/bima.v1i2.5359

Issue

Section

Articles