VALIDITAS DAN RELIABILITAS STUDI KORELASI MUTU LAYANAN LEMBAGA TERHADAP MINAT BELI DI SEKOLAH DASAR NEGERI
Keywords:
mutu lembaga, minat beli, konsumen, pengguna layananAbstract
Tujuan penelitian yang dirancang yaitu dalam rangka mengetahui validitas dan reliabilitas instrumen penelitian yang dilakukan di Sekolah Dasar Negeri se-Kecamatan Diwek. Diketahui bahwa penelitian yang berkaitan dengan mutu lembaga dan miant pengguna sangat penting untuk dilakukan dalam rangka meningkatkan eksistensi suatu lembaga pendidikan di tengah perkembangan zaman. Oleh sebab itu, validitas dan reliabilitas instrumen penelitian yang digunakan juga harus diukur dengan tepat guna mendapatkan hasil penelitian yang juga tepat. Penelitian ini dilakukan kepada responden orangtua siswa dengan jumlah responden sebesar 100 orang. Hasilnya, keseluruhan item dalam angket memiliki tingkat validitas dan reliabilitas yang tinggi (baik).
Downloads
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.