PEMAHAMAN ORANGTUA PADA PENGGUNAAN APLIKASI GOOGLE FAMILY LINK
Keywords:
Anak, Google Famili Link, Kecanduan HpAbstract
Penggunaan perangkat teknologi, terutama smartphone, telah meningkat secara signifikan di kalangan anak usia dini, sering kali menyebabkan kecanduan yang berdampak negatif terhadap perkembangan fisik, sosial, dan kognitif mereka. Kecanduan smartphone pada anak usia dini dapat mengganggu interaksi sosial, menurunkan aktivitas fisik, serta mempengaruhi kualitas tidur dan kemampuan konsentrasi. Oleh karena itu, dibutuhkan solusi untuk mengurangi dampak negatif ini. Salah satu upaya yang dapat diterapkan adalah penggunaan aplikasi Google Family Link, yang memungkinkan orang tua untuk memantau dan mengontrol waktu penggunaan perangkat pada anak. Aplikasi ini memberikan fitur pengawasan yang komprehensif, seperti pengaturan batas waktu penggunaan, pelacakan aplikasi yang diakses, serta memblokir konten yang tidak sesuai. Kegiatan ini bertujuan untuk mengetahui pemahaman orang tua dalam penggunaan aplikasi google family link sebagai cara untuk mengurangi kecanduan Hp anak
Downloads
References
Damayanti, E. A. (2018). Pengaruh penggunaan gadget terhadap perkembangan sosial anak usia dini. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 2(2), 198-204.
Rahmawati, D., & Damayanti, A. (2019). Pengaruh kecanduan smartphone terhadap perilaku sosial anak usia dini. Jurnal Penelitian dan Pengembangan Pendidikan Anak Usia Dini, 6(2), 109-117.
Lestari, P. (2020). Pengaruh penggunaan gadget terhadap perkembangan bahasa anak usia dini. Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 4(1), 12-22.
Prasetyo, A., & Setyaningsih, W. (2021). Peran orang tua dalam penggunaan aplikasi pengawasan digital Google Family Link untuk mengurangi kecanduan gadget pada anak. Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 8(2), 145-153.
Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Maysani, Rohmah dkk, 2020. ANALISIS KESULITAN MAHASISWA DALAM MATA KULIAH STATISTIKA DESKRIPTIF. Jurnal Al Khawarizmi: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Matematika 4(1), 32-49
Dehaene, S. (2020). How We Learn: Why Brains Learn Better Than Any Machine for Now. Viking.
Ericsson, K. A., Krampe, R. T., & Tesch-Römer, C. (2018). The role of deliberate practice in the acquisition of expert performance. Psychological Review, 100(3), 363-406.
Kolb, D. A. (2015). Experiential Learning: Experience as the Source of Learning and Development (2nd ed.). Pearson FT Press.
Nurhasanah, R., & Suryani, T. (2019). Analisis Kualitas Layanan dan Kepuasan Pelanggan pada Industri Perhotelan di Surabaya. Jurnal Manajemen dan Kewirausahaan, 21(3), 321-329.
Sari, D. P., & Santoso, B. (2020). Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Minat Berwirausaha Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Dian Anisa Rokhmah Wati, Retno Eka Pramitasari, Basuki, Kusnul Ciptanila Yuni K, Nailul Izzati, A’izzatul Khiyana, Fajar Satriya Hadi

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.