ANALISIS PENGARUH SERTIFIKASI HALAL TERHADAP KEPUASAN PELAKU USAHA DENGAN PENDEKATAN IMPORTANCE PERFORMANCE ANALYSIS (IPA)
Keywords:
Importance performance analysis, sertifikasi halal, pendampingan proses produk halalAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk menegtahui pengaruh dan hubungan antara sertifikasi halal dan kepuasan pelaku usaha dengan menggunakan Importance Performance Analysis (IPA). Dalam industri, sertifikasi halal sangat penting karena dapat meningkatkan daya saing dan kredibilitas produk. Studi ini menilai kinerja dan signifikansi beberapa komponen sertifikasi halal dari sudut pandang pelaku usaha dengan menggunakan pendekatan IPA. Pelaku usaha yang memiliki sertifikasi halal diberikan kuesioner untuk diisi guna mengumpulkan data. Hasil analisis menunjukkan bahwa respon cepat dalam menyelesaikan hambatan/permaslaahan dan pendampingan proses produk halal (PPH) memiliki pengetahuan yang mendalam tentang prosedur sertifikasi halal merupakan aspek penting namun kinerjanya rendah (Kuadran I). Sedangkan, respon PPH dalam menjawab pertanyaan dan kebutuhan dengan cepat menjadi aspek kepentingan rendah namun kinerjanya tinggi (Kuadran IV). Secara keseluruhan, telah terbukti bahwa sertifikasi halal secara signifikan mempengaruhi kepuasan pelaku usaha, namun masih perlu peningkatan dalam aspek tertentu untuk mengoptimalkan kepuasan tersebut
Downloads
References
I. Giyanti and E. Indriastiningsih, “Impact of Halal Certification on The Performance of Food Small Medium Enterprises,” Jurnal Ilmiah Teknik Industri, vol. 18, no. 2, pp. 116–123, Dec. 2019, doi: 10.23917/jiti.v18i2.7242.
A. Halawa, “Acculturation of Halal Food to the American Food Culture through Immigration and Globalization,” Journal of Ethnic and Cultural Studies, vol. 5, no. 2, pp. 53–63, 2018, doi: 10.2307/48710190.
A. Rejeb, J. G. Keogh, K. Rejeb, and K. Dean, “Halal food supply chains: A literature review of sustainable measures and future research directions,” Foods and Raw Materials, vol. 9, no. 1, pp. 106–116, 2021, doi: 10.21603/2308-4057-2021-1-106-116.
M. G. Anggarkasih and P. S. Resma, “The Importance of Halal Certification for the Processed Food by SMEs to Increase Export Opportunities,” in E3S Web of Conferences, EDP Sciences, Apr. 2022. doi: 10.1051/e3sconf/202234800039.
L. Dian Anggraini, P. Deoranto, and D. Morita Ikasari, “Analisis Persepsi Konsumen Menggunakan Metode Importance Performance Analysis Dan Customer Satisfaction Index,” vol. 4, pp. 74–81, 2015, Accessed: Nov. 06, 2024. [Online]. Available: https://industria.ub.ac.id/index.php/industri/article/view/179
S. Wibowo and N. Muflihah, “Analisis Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pelanggan Menggunakan Metode Servqual Di Sanjaya Fitnes Jombang,” Jurnal Penelitian Bidang Inovasi & Pengelolaan Industri, vol. 1, no. 2, pp. 61–68, Feb. 2022, doi: 10.33752/invantri.v1i2.2324.
S. Suryawan and D. Dharmayanti, “Analisa hubungan antara experential marketing, customer satisfaction dan customer loyalty cafe nona manis grand city mall surabaya,” vol. 1, no. 2, Jul. 2013, Accessed: Nov. 08, 2024. [Online]. Available: https://publication.petra.ac.id/index.php/manajemen-pemasaran/article/view/881
R. A. F. Tumiwa et al., “Investigating halal food Supply chain management, halal certification and traceability on SMEs performance,” Uncertain Supply Chain Management, vol. 11, no. 4, pp. 1889–1896, Sep. 2023, doi: 10.5267/j.uscm.2023.6.003.
A. Rohani, S. Rohaniz, and M. Mastora, “Green Halal Supply Chain in Malaysian Halal Food Companies: A Conceptual Framework,” International Journal of Supply Chain Management, vol. 7, no. 5, pp. 502–510, 2018.
A. A. Annisa, “Kopontren dan Ekosistem Halal Value Chain,” Jurnal Ilmiah Ekonomi Islam, vol. 5, no. 01, p. 1, 2019, doi: 10.29040/jiei.v5i01.398.
I. Santoso, R. Mulyarto, and S. Maharani, “Persepsi Konsumen Terhadap Kualitas Bakpao Telo Dengan Metode Importance Performance Analysis,” 2011.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Minto, Sulung Rahmawan Wira Ghani, Nur Muflihah, Fatma Ayu Nuning F A, Mochamad Arif Irfa’i

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.